Lampu Hias di Gapura Masuk Wisata Pemancingan Bon Watu Menambah Daya Tarik Wisatawan

Desa Sambigede merupakan salah satu desa yang terletak di Kecamatan Sumbepucung Kabupaten Malang. Sambigede merupakan desa dengan wilayah terkecil dari desa lainnya di Kecamatan Sumberpucung, yang terdiri dari 29 RT dan 9 RW. Jumlah penduduk yang

Selengkapnya

Pelantikan Perangkat Desa Sambigede 2021

Pemerintah Desa Sambigede Kecamatan Sumberpucung Kabupaten Malang, pada 9 Maret 2021 melaksanakan pengambilan sumpah jabatan dan pelantikan perangkat desa baru terpilih. Salah satu peserta terpilih yang lolos tes seleksi dalam ujian penyaringan ya

Selengkapnya

Tim KKN Universitas Negeri Malang dalam Kegiatan Workshop Ecoprin bersama Ibu-ibu PKK sambigede

Dalam rangka mendampingi ibu-ibu anggota PKK Desa Sambigede agar tetap berkreasi di masa pandemi ini, tim KKN Universitas Negeri Malang mengadakan kegiatan Workshop Ecoprint dengan tema “Pemberdayaan Perempuan dalam Rangka

Selengkapnya

Pemasangan Petunjuk Arah Wisata Pemancingan Bon Watu oleh Mahasiswa KKN Universitas Negeri Malang

Wisata Pemancingan Bon Watu sebagai potensi wisata yang ada di Desa Sambigede tentunya sudah mulai banyak dikunjungi oleh para wisatawan lokal maupun non lokal. Akan tetapi, ternyata banyak wisatawan yang kesulitan untuk untuk sampai ke lokasi Wis

Selengkapnya